Topik Bupati Deiyai

Bupati Deiyai, Melkianus Mote, S.T., secara simbolis menyerahkan bantuan alat tangkap ikan kepada perwakilan mama-mama nelayan di Danau Tigi, 4 November 2025.

Pemerintahan

Bupati Deiyai Salurkan Bantuan Alat Tangkap Ikan untuk Ratusan Mama Nelayan di Danau Tigi

Pemerintahan | Tuesday, 4 November 2025 - 12:38 WIT

Tuesday, 4 November 2025 - 12:38 WIT

Deiyai [SINAR BEMO] — Bupati Deiyai, Melkianus Mote, S.T., secara simbolis menyerahkan bantuan alat tangkap ikan kepada perwakilan mama-mama nelayan di Kabupaten Deiyai. Acara…

Bupati Melkianus Mote Apresiasi KNPI Deiyai. Bupati Deiyai, Melkianus Mote, memberikan pujian dan apresiasi kepada KNPI Deiyai atas kerja nyata mereka, seperti menekan harga Sembako dan membersihkan kota Waghete, meskipun bekerja tanpa dukungan dana Pemda.

Daerah

Bupati Melkianus Mote Apreasiasi KNPI Deiyai

Daerah | Tuesday, 4 November 2025 - 06:25 WIT

Tuesday, 4 November 2025 - 06:25 WIT

Deiyai [SINAR BEMO]– Bupati Kabupaten Deiyai, Melkianus Mote memberikan apresiasi kepada Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Deiyai. Pasalnya, sejak reorganisasi bulan 30 Juni…

Bupati Deiyai, Melkianus Mote, S.T., menyampaikan amanat dalam Apel Gabungan ASN dan tenaga kontrak di halaman Kantor Bupati pada 3 November 2025.

Lingkungan

Tegas! Bupati Deiyai Melkianus Mote Prioritaskan Pembukaan Akses Jalan Berdasarkan Kesepakatan Masyarakat

Lingkungan | Monday, 3 November 2025 - 20:05 WIT

Monday, 3 November 2025 - 20:05 WIT

Deiyai [SINAR BEMO] — Bupati Deiyai, Bapak Melkianus Mote, S.T., memimpin Apel Gabungan Aparatur Sipil Negara (ASN) dan tenaga kontrak di halaman Kantor Bupati…

Bupati Deiyai Melkianus Mote menyampaikan amanat dalam Apel Gabungan (3/11/2025), menegaskan bahwa ketiadaan data batas wilayah antar kampung selama 17 tahun menjadi penghambat utama pemekaran desa di Kabupaten Deiyai.

Pemerintahan

Pemekaran Desa Terhambat: Bupati Deiyai Soroti Ketiadaan Data Batas Wilayah Antar Kampung

Pemerintahan | Monday, 3 November 2025 - 16:17 WIT

Monday, 3 November 2025 - 16:17 WIT

Deiyai [SINAR BEMO] — Bupati Deiyai, Melkianus Mote, memimpin Apel Gabungan Aparatur Sipil Negara (ASN) dan tenaga kontrak di halaman Kantor Bupati pada Senin,…

Daerah

Langkah Visioner Bupati Deiyai: Pemekaran Distrik Memoa sebagai Inovasi Penyelamatan Tapal Batas

Daerah | Sunday, 2 November 2025 - 22:44 WIT

Sunday, 2 November 2025 - 22:44 WIT

Oleh : Hendrik Onesmus Madai* Keputusan Bupati Deiyai, Melkianus Mote, ST., untuk melakukan pemekaran Memoa Distrik dan meletakkan batu pertama pembangunan kantor distrik Memoa…

Foto bersama Bupati, Asisten II, Kepala Dinas Sosial, Kepala OPD Kominfo, Kepala INSPEKTORAT, BPS, BPJS kepala bidang Dinas sosial usai pembukaan acara sosialisasi pada 24/10/2025.

Pemerintahan

Validasi Data Kunci Pembangunan Deiyai: Bupati Tekankan Perlunya Sinkronisasi Data Rill Kesehatan dan Kemiskinan

Pemerintahan | Friday, 24 October 2025 - 08:34 WIT

Friday, 24 October 2025 - 08:34 WIT

Deiyai, [SINAR BEMO] — Pemerintah Kabupaten Deiyai secara resmi memulai langkah strategis untuk memperkuat basis data kependudukan demi efektivitas kebijakan pembangunan. Bupati Deiyai pada…

Bupati Deiyai menyerahkan amplop berisi pembayaran tunai kepada perwakilan pemilik lahan atau komunitas sopir, di dampingi pejabat terkait

Lingkungan

Bupati Deiyai Gelontorkan Dana Rp 1,76 Miliar untuk Sekretariat Sopir Mee Yoka dan Lahan TPS Sementara

Lingkungan | Thursday, 23 October 2025 - 11:28 WIT

Thursday, 23 October 2025 - 11:28 WIT

Deiyai​​SINAR BEMO – Bupati Kabupaten Deiyai, pada hari ini, Rabu (23/10/2025), secara resmi melakukan pembayaran tunai untuk dua aset pemerintah lahan strategis di Distrik…

Bupati foto bersama dengan Tim Hijau usai Apel pelepasan di halaman Kantor Bupati pada Rabu, 22/10/2025.

Lingkungan

Targetkan Deiyai Bersih, Bupati Resmi Lepas “Pasukan Hijau” Komitmen Beli Truk Sampah dan Tingkatkan Gaji Petugas

Lingkungan | Wednesday, 22 October 2025 - 11:09 WIT

Wednesday, 22 October 2025 - 11:09 WIT

Deiyai SINAR BEMO – Pemerintah Kabupaten Deiyai melalui Bupati secara resmi melepas Tim Penghijauan Lingkungan Hidup, yang dijuluki “Pasukan Hijau”, dalam sebuah apel di Halaman…

Suasana pelantikan 7 Pejabat kepala kampung oleh Bupati Melkianus Mote, S.T di Aula Sekwan Kabupaten Deiyai pada Selasa, 21/10/2025.

Pemerintahan

Bupati Deiyai Lantik Penjabat Kepala Kampung Se Kab. Deiyai Tahap I, Tekankan Profesionalitas dan Pemanfaatan Dana Desa

Pemerintahan | Tuesday, 21 October 2025 - 16:49 WIT

Tuesday, 21 October 2025 - 16:49 WIT

Deiyai [SINAR BEMO] – Bupati Deiyai, Melkianus Mote, ST, secara resmi melantik dan mengambil sumpah jabatan 67 Penjabat Kepala Desa/Kampung se-Kabupaten Deiyai Tahap I….

Agama

Bupati Deiyai Salurkan Bantuan Rp150 Juta untuk Pentahbisan Dua Imam Baru di Timika

Agama | Saturday, 18 October 2025 - 04:40 WIT

Saturday, 18 October 2025 - 04:40 WIT

Deiyai SINAR BEMO — Pemerintah Kabupaten Deiyai, bersama masyarakatnya, menunjukkan komitmen dan kepedulian tinggi terhadap kegiatan keagamaan dengan menyerahkan bantuan dana sebesar Rp150.000.000,00 (Seratus…