Topik Pekarangan Tanaman Bergizi (P2B)

Kepala Bidang Pertanian dan Holtikultura, Ibu Yakomina Pigome, secara simbolis menyerahkan bantuan bibit sayuran dari Kementerian Pertanian kepada perwakilan kelompok tani penerima manfaat di Kabupaten Deiyai (24/10).

Daerah

Deiyai Genjot Ketahanan Pangan Keluarga, 16 Kelompok Tani Terima Bantuan Bibit Sayuran dari Kementan

Daerah | Sunday, 26 October 2025 - 06:32 WIT

Sunday, 26 October 2025 - 06:32 WIT

Deiyai [SINAR BEMO] — Pemerintah Kabupaten Deiyai melalui Dinas Pertanian setempat memperkuat program ketahanan pangan keluarga dengan menyalurkan bantuan bibit sayuran kepada kelompok petani….