Topik DPMK Deiyai Minta Musyawarah Kampung Dipercepat

Kepala Dinas PMK Kabupaten Deiyai, Dr. Ferdinant Pakage, MM. M.AP., (01/11/2025) memberikan himbauan tegas kepada 67 Pemerintah Kampung agar segera melaksanakan Musyawarah Kampung (Muskam) di bulan November 2025.

Pemerintahan

DPMK Deiyai Desak 67 Kampung Gelar Musyawarah, Sinkronisasi RPJMDes dengan Visi Bupati Mote-Pigome

Pemerintahan | Tuesday, 4 November 2025 - 13:10 WIT

Tuesday, 4 November 2025 - 13:10 WIT

Deiyai ​​[SINAR BEMO] — Dinas Pemberdayaan Masyarakat Kampung (DPMK) Kabupaten Deiyai, Papua Tengah, secara tegas meminta seluruh 67 Pemerintah Kampung di wilayahnya untuk segera…